Skip to content Skip to sidebar Skip to footer
النُّصُوْصُ قَدْ إِنْتِهَى وَالْوَقَائِعُ غَيْرُ مُتَنَهِيَة # صَلِحٌ لَكُلِّ زَمَان وَمَكَان

Hujan






Siapa yang tak kenal dia?
Rintik-rintik nan banyak.
Menyerbu bumi dengan kedinginan
Menyapa pohon dengan guyuran.

Meski Peterpan, berkata :
Biar hujan menghapus jejak mu
Walau Yovie and Nuno, berspektif :
Hujan tanpa henti seolah pertanda,
Cinta tak disini lagi, kau telah berpaling.

Aku tak setuju dengan itu.
Meski hujan menghapus jejak
Tapi jantung masih berdetak.
Meski hujan tanpa henti
Kita tak harus terus meratapi.
Meski cinta tak disini lagi
Kau yakin Tuhan tak memberi kesempatan lagi?
Dan meskipun kau telah berpaling
Tapi ku yakin langkah ku takkan terguling.
It's me